KETENTUAN LOMBA CRESCENTA 2015
1.
Olimpiade
Sains dan Teknologi
Lomba terdiri dari dua babak yaitu :Babak penyisihan dan babak final
v Babak Penyisihan
1.
Terdiri dari 1 siswa.
2.
Komposisi soal terdiri dari 50 soal dengan rincian 10 soal matematika, 10 soal fisika, 10 soal biologi, 10 soal bahasa inggris dan 10 soal TIK.
3.
Waktu yang disediakan75 menit.
4.
Kertas coretan disediakan oleh panitia.
5.
Tidak diperbolehkan membawa alat bantu hitung (handphone,tab, kalkulator,dll)atau catatan berbentuk apapun.
6.
Nilai yang diperoleh :
·
Benar
·
Tidakdijawab
·
Salah
|
:
:
:
|
+4
0
-1
|
7.
5 peserta dengan nilai tertinggi akan lolos ke babak selanjutnya.
8.
Apabila terjadi kesamaan nilai, maka akan dipertimbangkan berdasar :
·
Banyaknya jawaban yang salah. Semakin sedikit jawaban yang salah maka akan semakin diprioritaskan.
v Babak Final (LCC)
Terdiri dari 3 babak yaitu :Babak Wajib, Babak Lempar Jawab, Babak Rebutan
§ Babak Wajib
Ø MC akan memberikan 10 soal pada
setiap peserta dalam waktu 3 menit yang wajib dijawab. Apabila menjawab dan jawaban
benar mendapat nilai 50. Apabila jawaban salah atau tidak bisa menjawab maka dilanjutkan
kesoal berikutnya dan akan diulang kembali apabila ada sisa waktu.
§ Babak Lempar Jawab
Ø MC akan memberikan 5 soal pada setiap
peserta, apabila menjawab dan jawaban benar mendapat nilai 50. Apabila jawaban salah atau tidak bias menjawab maka soalakan diberikan kepada tim berikutnya dan seterusnya.
§ Babak Rebutan
Ø MC akan memberikan 15soal.
Setiap tim akan berebut dalam menjawab. Apabila menjawab dan jawaban benar mendapat
nilai 100, apabila menjawab dan jawaban salah maka poin dikurangi 50. Apabila tidak
ada tim yang menjawab, maka poin setiap tim akan dikurangi 50.
2. Kompetisi
Mading 3D
1.
Tim terdiri dari 3siswa yang berasal dari sekolah yang sama.
2.
Bentuk mading berupa 3 dimensi.
3.
Mading bertema “Sains dan
Teknologi”
4.
Disediakan 2 buah sterofom berukuran 100 cm x 50 cm x 1 cm selain itu membawa sendiri.
5.
Konsep, materi dan property boleh dipersiapkan di rumah.
6.
Isi
( berupa tulisan ) dan pemasangan properti diselesaikan di tempat perlomabaan.
7.
Waktu yang disediakan 2 jam.
8.
5 tim dengan nilai terbaik akan lolos ke babak final untuk mempresentasikan hasil karyanya.
9.
Aspek yang dinilai :
§ Kreativitas
§ Kesesuaian tema
§ Kekompakan
§ Isi
§ Presentasi
3. Kompetisi
Essay Science
1.
Tema ditentukan di tempat lomba.
2.
Ditulis dilembar folio yang di sediakan panitia.
3.
Penulisan dilaksanakan di tempat lomba.
4.
Penulisan minimal 1 halaman.
5.
Waktu yang disediakan 2 jam.
6.
Membawa alat tulis sendiri.
7.
Dilarang membawa catatan.
8.
Karya merupakan buatan sendiri dan belum pernah dipublikasikan.
9.
Aspek yang dinilai :
§ Isi
§ Kesesuaian tema
§ Struktur bahasa
4. LombaDebat
1.
Tim terdiri dari 3 siswa yang berasal dari sekolah yang sama.
2.
Bertema sains dan teknologi.
3.
Lomba debat dibatasi kuota.
4.
Setiap tim akan melakoni debat versus.
5.
Setelah debat versus akan diambil8 tim dengan nilai terbaik ke babak perempat final.
6.
Babak perempat final hingga final
menggunakan system gugur.
7.
Tim yang gugur di semifinal akan memperebutkan juara 3.
Ketentuan lomba :
1.
Masing – masing tim mengambil undian untuk menentukan pihak pro dan kontra.
2.
MC akan memberikan tema dan memberikan penjelasan singkat mengenai tema.
3.
Setiap tim diberi waktu 1menit untuk menyatakan pendapatnya.
4.
Setelah menyampaikan pendapatnya, masing – masing tim boleh langsung saling menyanggah, mengkritik, dan berdebat dalam waktu 5 menit.
5.
Setelah berdebat masing – masing tim diberi waktu 1 menit untuk menyatakan kesimpulan dari hasil debat.
6.
Boleh membawa catatan.
7.
Tidak boleh menggunakan dalil berbentuk apapun.
8.
Tidak boleh mengandung unsur SARA.
5. Speech
Contest
1.
Bertema “Relation of Science and Technology”
2.
Durasi pidato 5-7 menit.
3.
Mengumpulkan naskah pidato.
4.
Tidak diperbolehkan membawa catatan atau membaca naskah.
5.
Aspek yang dinilai :
§ Pronounciation
§ Kesesuaian tema
§ Gestur
§ Mimik
§ Penampilan
§ Naskah pidato
6. Karya
Ilmiah Remaja
1.
Karyabertema “Efek Penggunaan Gadget”
2.
Tim terdiri dari 2siswa yang berasal dari sekolah yang sama.
3.
Menggunakan kertas ukuran A4.
4.
Menggunakan Microsoft Word 2010.
5.
Menggunakan Margin 4433.
6.
Menggunakan Font Times New Roman.
7.
Menggunakan Font size 12.
8.
Menggunakan Line spacing 1,5.
9.
Aspek yang dinilai :
§ Isi
§ Kesesuaian tema
11.
Pengiriman karya terakhir tanggal 18 Maret 2015.
12.
Pengumuman 5 karya terbaik tanggal 21 Maret 2015.
13.
5 karya dengan nilai terbaik akan lolos ke putaran final di MAN 1 Surakarta untuk presentasi.
7.
Kompetisi Desain Grafis
1.
Terdiri dari 1 siswa.
2.
Tema ditentukan pada saat perlombaan.
3.
Peserta membawa laptop sendiri.
4.
Peserta boleh menggunakan aplikasi apapun.
5.
Waktu yang disediakan 2 jam.
6.
5 peserta dengan nilai terbaik akan lolos ke babak final untuk mempresentasikan hasil karyanya.
7.
Presentasi maksimal 5 menit.
8.
Aspek yang dinilai :
§ Kesesuaian tema
§ Kreativitas
§ Desain
§ Presentasi